Akreditasi Prodi Pendidikan Musik

Berlangsung di ruangan Pusat Jaminan Mutu STKIP Citra Bakti, tim asesor BANPT melaksanakan visitasi lapangan guna melihat secara faktual kondisi prodi musik.

Akreditasi prodi musik

Tim asesor BAN-PT yang berjumlah dua orang sejak tgl 17-19 maret menunaikan tugasnya untuk memferikasi seluruh data dan informasi terkait prodi Pendidikan Musik.

Dalam kesempatan ini tim melaksanakan asesmen terhadap borang prodi pendidikan Musik Yang dipaparkan oleh koordinator program studi dan untuk borang institusi, yang diawali dengan paparan presentasi oleh Kepala P2M.

Setelah tim melakukan verifiasi dokumen dilanjutkan dengan visi lapangan untuk melihat kondisi ruangan perkuliahan dan lab musik.